Iri akan keberhasilan dan kesuksesan
orang lain tak selamanya jelek. Jika kita bisa memanfaatkannya dengan
baik, maka ia bisa menjadi daya dorong bagi kita untuk maju. Seperti apa
yang dialami Daniel Lugo, Adrian Dooebal dan Paul Doyle. Mereka adalah
kelompok tiga serangkai yang sempat membuat heboh Amerika pada tahun
1990 an. Pada awalnya bisa memanfaatkan keadaan sehingga kemudian bisa
menjadi orang yang berhasil. Dari seorang pelatih dengan gaji pas-pasan
kemudian mereka bisa menjadi seorang pelatih fitness yang berhasil dan
lumayan terkenal. Namun karena sifat iri yang masih terus merasuk
sehingga kemudian mereka menjadi gelap mata. Dengan rencana yang agak
bodoh, lugu tetapi matang mereka menculik, menyiksa dan menguras habis
harta kekayaan dari seorang konglomerat. Bahkan pihak polisi pun sampai
tidak percaya dengan apa yang dialami oleh sang konglomerat ketika dia
lapor kasus yag dialaminya.
Judul Film / Link Download Film : PAIN AND GAIN
Genre : Film Drama, Film Aksi
Pemain : Dwayne Johnson
Durasi : 2 jam 9 menit
Publisher : Paramount Pictures
0 comments:
Post a Comment